Prospek Pekerjaan Jurusan Teknologi Informatika

Bookmark and Share

Prospek pekerjaan di bidang teknologi informatika semakin banyak. Di era yang serba teknologi canggih ini memberi peluang banyak orang untuk bekerja disana. Wajar jika prospek pekerjaan jurusan teknologi informatika terbuka lebar, berasal dari kuliah berbasis  teknologi komputer
Meskipun prospek pekerjaan dari jurusan teknologi informatika sangat banyak, tetapi semakin hari saingannya semakin banyak pula, khususnya di daerah kota. Sebab itulah yang mempunyai kemampuan lebih bagus yang akan lebih mudah mendapat pekerjaan.

Peluang kerja lulusan Teknik Informatika 

Programmer, Sistem Analis, Web Designer, Software Engineer/Web engineer, Computer network/Data Communication Engineer, Instansi Pemerintah dan Lembaga Penelitian, Lain-lain (perusahaan-perusahaan jasa telekomunikasi, perbankan, konsultan atau dosen di perguruan tinggi negeri maupun swasta, dll).

Seorang di bidang IT harus mempunyai standar kemampuan berikut untuk memasuki dunia kerja:

  • Mampu menguasai konsep perangkat keras dan jaringan komputer,  
  • Mampu menguasai metode perancangan dan mampu merancang perangkat keras dan jaringan komputer,  
  • Mampu mampu menganalisa sistem perangkat keras dan jaringan komputer, dan  
  • Mampu mengaplikasikan keahlian perangkat keras dan jaringan komputer.

{ 0 komentar... Views All / Send Comment! }

Posting Komentar