Booklet Vintage dari 12 Kartupos yang menggambarkan pribumi-pribumi dari Nederlandsch Indie (Indonesia tempo doeloe)

Bookmark and Share
Koninklijk Bataviaasch Genootschap
van Kunsten en Wetenschapen
Batavia
(Ikatan Kesenian dan Ilmu Kerajaan di Batavia)

Atjehers - Aceh

Bagian belakang dari masing-masing 12 bh. Kartupos

Karo Bataks - Batak Karo

Minangkabauers - Minangkabau / Padang

Lampongers - Lampung

Vrouw van Nias - Man van Mentawei
Wanita dari Nias - Pria dari Mentawai

Soendaneezen - Sunda

Javanen (Solo) - Jawa (Solo)

Baliers - Bali

Dajaks - Dayak

Dajaks - Dayak

Man van Sangihe - Vrouw van Menado 
Pria dari Sangihe - Wanita dari Menado

Makassaren - Makassar / Ujung Pandang

Bagian belakang 
Cetakan: De Unie
Batavia C. 
Batavia Centrum atau Jakarta Pusat di masa kini.

Booklet Vintage dari 12 bh. Kartupos yang menggambarkan pribumi-pribumi dari Nederlandsch Indie (Indonesia tempo doeloe)
Semua kartupos masih sepenuhnya melekat dalam booklet ini. 
Kondisi sangat baik, hampir seperti NOS (New Old Stock)
Booklet kuno ini diterbitkan oleh  Bataviaasch Genootschap van Kunsten en Wetenschappen atau "Ikatan Kesenian dan Ilmu Kerajaan di Batavia".
Sebuah memorabilia dari Museum pada jaman Belanda yang langka, dalam kondisi sangat bagus. 

Di dirikan di Batavia pada tahun 1778 oleh Gubernur-Jendral Reinier de Klerk. Semenjak tahun 1910 lembaga ini dikenal dengan nama Koninklijk Bataviaasch Genootschap van Kunsten en Wetenschappen ("Ikatan Kesenian dan Ilmu Kerajaan di Batavia") adalah sebuah lembaga kebudayaan.
Lembaga ini adalah pelopor Museum Gajah dan Perpustakaan Nasional Republik Indonesia yang sekarang kedua-duanya berada di Jakarta.

Sumber: Wikipedia

Gedung Bataviaasch Genootschap van Kunsten en Wetenschappen saat ini

Untuk melihat gambar yang lebih besar / lebih jelas,
click pada gambar yang akan dilihat.

Keterangan lebih lanjut mengenai pembelian,
pengiriman barang, cara pembayaran dll.
silahkan hub. HP. 0813.1540.5281
atau e-mail: neneng1971@yahoo.com
Pengiriman ke luar kota, tambahkan sedikit ongkos kirim
untuk biaya TIKI atau Posindo.
Sudah Terjual

{ 0 komentar... Views All / Send Comment! }

Posting Komentar