Cara Simple Meningkatkan Trafik blog

Bookmark and Share
Bagaimana cara meningkatkan pengunjung atau trafik di blog adalah salah satu tujuan para blogger. Biasanya dengan optimasi SEO (search engine optimation). Cara meningkatkan trafik blog sebenaranya tidak terlalu sulit, memang ada bermacam-macam cara yang dipakai dengan hal yang berkaitan dengan SEO.

Jika para blogger profesional pengguna wordpress self hosting biasa memakai plugin-plugin ampuh yang jitu menempatkan blog nya di halaman 1 atau 2 google. Otomatis jika beberapa postingan kita berada di posisi page 1 googel otomatis trafik sangat mudah meningkat. Lalu bagaiman cara meningkatkan trafik di blogspot? Berikut ini beberapa cara simple meningkatkan trafik blog.

  1. Selalu membuat konten yang relevan dengan kebutuhan pada saat ini.
  2. Selalu belajar dan tidak malu bertanya kepada sesama blogger.
  3. Selalu menjadi orang yang kompeten di bidangnya, artinya anda diusahakan membuat blog yang anda setidaknya menguasai hal tersebut.
  4. Buat isi blog yang responsife dengan keadaan.
  5. Buatlah isi blog yang tidak basi alias dapat dibaca dan berguna kapan saja.
  6. Usahakan menjadi blog yang paling pertama membahas sesuatu hal.
  7. Jika punya keahlian tertentu harus mau berbagi ilmu.
  8. Konten blog jangan bertele-tele tetapi harus padat dan jelas.
  9. Minta peran aktif pengunjung untuk sharing ke layanan social network, misalnya facebook
  10. Jika punya berita sharing di blog.
  11. Jangan sering menulis hal-hal yang intinya cuma mengeluh.
  12. Sekali-sekali boleh membuat tulisan yang panjang dan mendetil dengan suatu masalah yang banyak dihadapi orang.
  13. Buat postingan yang disukai dan bermanfaat bagi pembaca.
  14. Optimasi SEO one page di postingan anda
  15. Optimasi SEO off page pada blog anda

Nah, untuk no 1 sampai 13 adalah basic yang harus dimengerti para bloger jika ingin mendatangkan trafik dan pengunjung merasa suka berkeliaran di blog anda

{ 0 komentar... Views All / Send Comment! }

Posting Komentar